Sekolah Berintegritas Tinggi
Penghargaan Sekolah Berintegrasi dari Menteri Pendidikan dan Kebudayaan merupakan penghargaan yang diperoleh SMK Telekom pada tahun 2016 sebagai sekolah dengan Indeks Integritas Penyelenggaraan Ujian Nasional yang tinggi.